Daftar Isi
TogglePAKET OPEN TRIP BEKASI KE JEPARA JAWA TENGAH 3D
Kota Bekasi
memiliki sejarah yang sangat dinamis yang dapat dilihat dari perkembangannya dari jaman ke jaman. Kota Patriot ini mengalami perkembangan sejak zaman Hindia Belanda, pendudukan militer Jepang, perang kemerdekaan, hingga zaman Republik Indonesia. Pada zaman dahulu, Kota Bekasi ternyata terkenal dengan sebutan Dayeuh Sundasembawa atau Jayagiri. Kota yang merupakan ibukota Kerajaan Tarumanegara ini tercatat sebagai daerah yang memiliki banyak informasi terkait keberadaan Tatar Sunda pada masa lampau. Di Kota Bekasi juga ada penemuan setidaknya empat prasasti yang terkenal dengan nama Prasasti Kebantenan, yang memuat informasi mengenai keputusan (piteket) dari Sri Baduga Maharaja (Prabu Siliwangi, Jayadewa 1482 – 1521 M) yang tertulis dalam lima lembar lempeng tembaga. Di samping beragamnya destinasi wisata yang ada di Kota Bekasi, kota metropolitan yang juga terkenal sebagai Kota Patriot ini ternyata memiliki sejarah yang unik. Sejarah Kota Bekasi sudah berlangsung sejak masa Kerajaan Tarumanegara.
Kabupaten jepara
adalah salah satu kabupaten yang masuk ke dalam wilayah administrasi provinsi jawa tengah, jepara resmi menjadi sebuah kabupaten tercantum dalam undang-undang no.13 tahun 1950 keberadaan jepara telah berlangsung sebelum adanya Kerajaan-kerajaan di tanah jawa, jepara terletak di bagian utara, provinsi jawa tengah wilayah barat berbatasan dengan laut jawa bagian timur berbatasan dengan kabupaten pati dan kudus dan bagian Selatan berbatasan dengan kabupaten demak. Jepara merupakan salah satu kota tersohor di jawa tengah yang menyimpan banyak kekayaan alam dikelola menjadi lokasi wisata, tidak hanya wisata alam jepara juga terkenal dengan wisata Sejarah dan juga merupakan sebuah kota yang terkenal dengan kualitas kerajinan ukiran kayu. Tidak hanya dalam negeri, kualitas kerajinan ukiran kayu jepara sudah menyebar ke penjuru dunia
PAKET TRIP BEKASI KE JEPARA JATENG 3D
Paket Trip bekasi ke jepara jateng 3 hari  2 malam bersama JOIN FUN TRAVELS merupakan pilihan private trip dimana kamu bebas menentukan siapa saja yang akan ikut bisa kerabat, sahabat ataupun keluarga kamu. Pastinya trip kamu tidak akan bergabung dengan penumpang lain. Sedangkan untuk perjalanan dan kebutuhan kamu sepenuhnya ditemani oleh team yang profesional. Misalnya peserta berjumlah 12-17 orang kamu bisa menggunakan sewa toyota hiace 14 seat dan isuzu elf. Tidak hanya itu join fun travels  banyak menyediakan sewa mobil yang akan menyesuaikan dengan jumlah peserta kalian. Mulai dari tipe standart hingga tipe luxury class yang sudah lengkap dengan fasilitas yang mewah membuat perjalanan kamu terasa lebih nyaman dan menyenangkan. Adapun destinasi wisata open trip Bekasi ke Jepara Jateng 3 hari  2 malam yakni :
Pantai kartini
Terletak 2,5 km kerah barat dari kota jepara, Pantai merupakan Kawasan strategis karena berada berada tidak jauh dari pusat kota dan merupakan jalur transportasi menuju kepulauan karimunjawa. Pantai kartini adalah objek wisata favorit keluarga yang telah lengkap dengan fasilitas mainan anak, kereta wisata, perahu wisata dan kios souvenir. Pantai ini juga memiliki tempat pemandian yang terletak di sebelah barat
Museum kartini
Museum R.A kartini jepara berdiri tanggal 30 maret 1975 pada masa pemerintahan Bupati Soewarno Djojomardowo, H.H museum ini di resmikan pada tanggal 21 april 1977 museum ini terdiri atas 3 gedung, saat ini museum RA Kartini memiliki 4 ruang pamner, yaitu ruang pamer R.A Kartini, ruang pamer jepara kuno, ruang pamer daroes salam dan ruang pamer kerajinan
Sentra industri patung jepara
Jika sahabat travels berbelanja ukiran jepara atau mungkin sekedar melihat-lihat desa mulyoharjo di kecamatan jepara bisa jadi destinasimu. Karena desa ini merupakan desa wisata kreatif yang juga menjadi cikal bakal dari seni seni ukir jepara. Jarak tempuh dari pusat kota menuju desaini sekiytar 10 menit, desa ini terletak dekat di dekat stadion gelora bumi kartini. Saat pertama masuk ke kawasan mulyoharjo wisatawan akan melihat patung kuda juga menjadi gerbang masuk.
Kura-kura ocean park
Terletak di dalam Kawasan Pantai kartini yang dapat Anda tempuh selama 20 menit perjalanan darat dari pusat kota jepara. Bangunan penyu raksasa akan terlihat Ketika wisatawan mengunjungi Pantai kartini, bentuk kura-kura memang sengaja dipilih untuk menegaskan jepara sebagai tempat pembudidayaan penyu sisik
Kelenteng hian thian siang tee
Kelenteng hian thian siang tee adalah salah satu kelenteng tertua di Indonesia. Peninggalan tionghua ini dibangun oleh tokoh pengobatan dari tiongkok bernama tan siang hoe bersama dengan kakaknya tan siang djie. Di desa welahan terdapat dua kelenteng yakni kelenteng dewa langit dan dewa bumi. Hingga saat ini kelenteng ini kerap banyak kunjungan warga tionghoa di Indonesia maupun warga pribumi dari berbagai daerah.
Wisata Sejarah benteng portugis
Benteng portugis adalah obyek wisata bersejarah yang sebagai pengingat akan adanya penjajahan bangsa portugis di Indonesia pada masa lalu, lokasi benteng ini berada di desa banyumanis kecamatan donorojo awal mula Pembangunan tempat wisata Sejarah di jawa tengah ini karena sultan ageng mataram ingin mengalahkan Belanda dengan serangan darat dan laut secara bersamaan
Biaya Trip bekasi ke jepara 3 hari  2 malam tawarkan berdasarkan jumlah peserta :
No | Harga per Pax | Peserta | Jenis kendaraan |
1 | Rp.1.735.000., | 5 | Innova Reborn |
2 | Rp.744.000., | 17 | Elf Long 19 Seat |
3 | Rp.968.000., | 12 | Hiace Commuter 14 Seat |
4 | Rp.1.037.000., | 11 | Hiace Commuter 14 Seat |
5 | Rp.1.887.000., | 9 | Hiace Commuter Luxury 10 seat |
6 | Rp.2.288.000., | 7 | Hiace Premio Vip 7 seat |
7 | Rp.3.483.000., | 9 | Mercy Sprinter 10 seat |
8 | Rp.632.000., | 30 | Bus medium 30 seat |
9 | Rp.515.000., | 58 | Big Bus 59 seat |
Keterangan Harga Trip bekasi ke jepara jateng 3 hari  2 malam
Include :
- Mobil
- Sopir
- BBM
- Toll
- Parkir
- Akomodasi Sopir
- Tour Leader JOIN FUN TRAVELS
- 6 Tiket Objek Wisata
Harga Trip bekasi ke jepara jateng 3 hari  2 malam 3D 2N
Exclude :
- Makan
- Inap
- Tips Driver dan Tour Leader
Nah sahabat JOIN FUN TRAVELS, terkhusus bagi kalian yang berdomisili Bekasi atau sedang berada di Bekasi dan sekitarnya. Jika kalian memiliki rencana berwisata ke Trip bekasi ke jepara jateng 3 hari  2 malam, cukup dengan mengeluarkan dana mulai dari Rp 515.000.,per orang. Segeralah daftarkan diri kalian, kegiatan open trip Bekasi ke Jepara Jateng 3 hari  2 malam selalu kami adakan sesuai kebutuhan kalian. Cara pesannya sangat mudah yaitu dengan menghubungi 0812-1888-1880 yaitu kontak Costumer Service JOIN FUN TRAVELS yang siap melayani 24 jam. Kamu juga bisa mendapatkan info lebih lanjut mengenai fasilitas, biaya dan trip menarik lainnya.
Bagikan :
- Klik untuk membagikan di Facebook(Membuka di jendela yang baru)
- Klik untuk berbagi di X(Membuka di jendela yang baru)
- Klik untuk mencetak(Membuka di jendela yang baru)
- Klik untuk mengirimkan email tautan ke teman(Membuka di jendela yang baru)
- Klik untuk berbagi di Telegram(Membuka di jendela yang baru)
- Klik untuk berbagi di WhatsApp(Membuka di jendela yang baru)